Berita Pesantren SURYALAYA

Berita Terbaru

SILATURAHMI Irjen. Pol. Dr. Drs. H. Anton Charliyan, M.P.K.N. KE PONDOK PESANTREN SURYALAYA

22 December 2017

Suryalaya, Jumat (22/12/2017). Pagi hari menjelang sholat jumat sekitar pukul 11.00 WIB Pondok Pesantren Suryalaya kedatangan Tamu yang tidak asing yakni Bapak Irjen. Pol. Dr. Drs. H. Anton Charliyan, M.P.K.N. Setibanya di Suryalaya Bapak ...
Selanjutnya

SILATURAHMI DAN BAKTI SOSIAL KAPOLDA JAWA BARAT IRJEN POL. Drs. AGUNG BUDI MARYOTO, M.Si. KE PONDOK PESANTREN SURYALAYA

18 December 2017

Suryalaya, Minggu (17/12/2017). Sekitar pukul 11.00 WIB, Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Drs. Agung Budi Maryoto, M.Si. tiba di Kampus Latifah Mubarokiyah langsung disambut oleh H. Baban Ahmad Jihad S.B. Ar. dengan pengalungan sorban. Kedatanga...
Selanjutnya

BERITA DUKA

14 December 2017

...
Selanjutnya

IKHWAN RAJAPOLAH BERSILATURAHMI DAN BERZIARAH KE PONDOK PESANTREN SURYALAYA

13 December 2017

Suryalaya, Rabu (13/12/2017). Pagi tadi sekitar pukul 06.00 WIB sekitar 300 orang ikhwan dari Rajapolah sudah berada di depan madrasah Pontren Suryalaya untuk bersilaturami. Para ikhwan diterima oleh Pangersa Umi dan H. Baban Ahmad Jihad S.B....
Selanjutnya

PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW

12 December 2017

Suryalaya, Selasa (12/12/2017), atau bertepatan dengan tanggal 23 Rabiul Awwal 1439 H Santri Madrasah Diniyah Awaliah (MDA) Nurul Asror Pondok Pesantren Suryalaya menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Acara d...
Selanjutnya

NERBANG, DI HARI KELAHIRAN NABI MUHAMMAD SAW. JUMAT, 12 RABIUL AWWAL 1439 H

01 December 2017

Suryalaya, Jumat(01/12/2017).Nerbang merupakan salah satu tradisi yang ada di pondok pesantren Suryalaya pada tanggal 12 Rabiul Awwal (Maulid). Membaca sholawat Nabi dalam kitab al-Barzanji diiringi dengan alunan musik semacam rebana. Nerbang t...
Selanjutnya